Skip to main content

Posts

Showing posts from 2012

Creative Seminar Pinasthika 2012

Info selengkapnya monggo mampir ke sini

Young Film Director Pinasthika 2012 is Here

Info selengkapnya silakan disyuting di sini

Ad.Student Pinasthika 2012 is Calling!

Info selengkapnya silakan ke sini

Pinasthika is On The Way

Info selengkapnya tentang Pinasthika 2012, bisa didapatkan disini.

Prolog Buku Spiritual Creativepreneur

Sesungguhnya Islam datang dalam keadaan asing dan akan kembali pula dalam keadaan asing, maka berbahagialah orang-orang yang dikatakan asing. HR. Muslim dari hadits Abu Hurairah dan Ibnu Umar RA Kisah mengenai bagaimana sebuah ide sederhana yang asing dan aneh akhirnya membuat dunia yang kita tinggali ini menjadi tidak pernah sama lagi dengan sebelumnya, biasanya akan menjadi kisah yang inspiratif, menggugah kesadaran kita, menyalakan passion di hati kita yang terdalam, bahkan sampai membuat kita menitikkan air mata. Lihatlah cerita orang-orang yang telah mengubah dunia, semuanya diawali dengan penolakan yang dahsyat saat ide itu pertama kali dikemukakan, saat ikhtiar perubahan itu mulai dijalankan. Mereka dituduh gila, ditertawakan, dianggap merongrong status quo , diasingkan dari pergaulan sehari-hari dan hal-hal menyakitkan lainnya. Lihatlah saat Nabi Nuh menyampaikan pada kaumnya tentang perintah Allah untuk membangun sebuah kapal di tengah padang ...

Launching Buku Spiritual Creativepreneur

Silakan cek info lebih detailnya  disini

Testimony untuk Buku Memorize Everything

Berikut ini adalah testimony saya untuk buku tulisan kawan baik saya sejak SD dulu di Rembang, Mr. SGM (Irwan Widiyatmoko , ST, CHt, NLP Pract ): Buku  Memorize Everything  ini adalah alat penggali terbaik untuk menemukan harta karun yang tersimpan - dan sering kita lupakan - di dalam otak kita. Sebuah super komputer yang kekuatannya berlipat-lipat kali server tercanggih saat ini, yang sayangnya jarang sekali dimanfaatkan kecanggihannya. Mas Irwan yang  memegang Rekor Pertama MURI untuk kekuatan daya ingat yang dahsyat, membongkar rahasia kekuatan otak kita untuk mampu mengingat apa saja. Semacam Google yang  diinstall  langsung di otak kita. Kapan pun kita panggil  keyword -nya.. boom! Informasi itu akan tersedia tepat pada saat kita butuhkan. Dan bagian terbaik buku ini, tentu saja: proses mengingat itu bisa dilakukan dengan cara yang  fun , menyenangkan, super cepat.. Khas otak kanan! Buku  Memorize Everything  ini adalah kunci...

The Legend Inside Me, Sharing di TEDXITS

Parcel on The Street 2012

Tarawih di Sarang Desainer 02

Tarawih di Sarang Desainer 01

Puncak Acara Roadshow Berbagi Ide Segar

Puncak Agenda Berbagi Ide Segar  40 Hari 40 Kota se-Jawa-Bali ------------------------------------------------------------------- Kamis, 28 Juni 2012 Jam: 19.15 WIB Tempat: Gedung JBN (Jogja Business Network) Yogyakarta, Jl. Yos Sudarso Kotabaru Yogyakarta -------------------------------------------------------------- Agenda acara: Keynote Speech Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Ibu Mari Elka Pangestu   Saptuari Sugiharto , CEO Kedai Digital, Founder Sedekah Rombongan “Creativity in Social Movement” + Peluncuran Buku “ Tweet Sadiz Bikin Mringis ! ” Karya Saptuari Sugiharto M. Arief Budiman , CEO Petakumpet “Great Ideas from Amazing 40 Cities” ---------------------------------------------------------- Tiket: Mahasiwa: Rp. 50.000,- Umum: Rp. 75.000,- 50% Penjualan Tiket disumbangkan via #SedekahRombongan Tiket Box: Petakumpet, Jl. Kabupaten 77B Nogotirto Gamping Sleman up. Rizal Kedai Digital Deresan & Kedai Digital Demangan Pemesa...

Berbagi Ide Segar #01 Sleman

Mau main-main  dan dibayar mahal? Inilah event seminar kreatif dahsyat di Sleman! Yuk kita main bareng M. Arief Budiman(Co Founder & CEO Petakumpet) LPP Garden Hotel, Jl. Solo Minggu, 20 Mei 2012, 10.00 WIB HTM: Rp 80.000,- (mhs), Rp 110.000,- (umum). Kalo Bawa buku tulis baru + pensil untuk Creative Giving Diskon Rp 30.000,- Fasilitas: Coffee Break + Sertifikat Daftarkan dirimu dan follow twitter kami @idesegarSLEMAN CP: 08995142295 (Tita)

Akber Jogja Edisi Special

Mohon Doanya

Buku Spiritual Creativepreneur

BUKU SPIRITUAL CREATIVEPRENEUR M. Arief Budiman Metagraf, Mei 2012 XIV + 218 hlm. 14,5 cm x 20 cm Perjalanan membangun bisnis adalah perjalanan spiritual menuju Tuhan Buku ini adalah percik pemikiran-pemikiran yang telah berinteraksi dengan realitas di lapangan sebagai ikhtiar untuk menggali lebih dalam lagi nilai-nilai Islam yang kontekstual dengan progresifitas gerak jaman, untuk menemukan nukleus dari konsep Islam tentang bisnis kreatif. Satu lagi karya terbaru CEO Petakumpet (perusahaan kreatif dengan 105 award tingkat nasional untuk karya-karya iklan dan desain grafis) sekaligus penulis Buku Best Seller 'Jualan Ide Segar' dan 'Tuhan Sang Penggoda' ini akan mengajak Anda untuk memikirkan ulang apa itu konsep tentang Islam, bagaimana implementasi Tauhid, bagaimana menerapkan konsep Taqwa dalam operasional bisnis sehari-hari. Buku ini akan menarik pemikiran Anda kembali ke garis start, mundur kembali ke titik nol untuk bercermin da...

Materi Creative Sharing Berbagi Ide Segar

Yang tertarik untuk mendownload preview materi creative sharing ini, silakan berkunjung ke www.berbagiidesegar.com

HOT NEWS: LFL #2 di Surabaya

A Legend Inside You

  To understand yourself better, you can seek by defining who your heroes are . The best part of them will mirror in you. If you want to be a legend, around yourself with legends. And someday - if you have fought hard enough with all the passion in your heart - you will become one of them. At that day, you will never be the same again.

Siap-siap

Setetes Embun di Kebun Ide

Untuk Mas Handoko Hendroyono* Sejurus setelah saya menyelesaikan membaca ‘Brand Gardener’, saya teringat sebuah peribahasa: saat murid siap, guru akan datang. Begini ceritanya: seperti siapapun yang terlibat dalam bisnis advertising by choice (alias tidak terpaksa ),saya pun selalu mencoba untuk memikirkan ulang industri yang saya geluti sejak 1996 ini. Mungkin 15 tahun barulah seumur jagung kalau bicara pengalaman, tapi setidaknya saya pelan-pelan mulai memahami industri seperti apa yang saya masuki ini. Pertanyaan besar yang selalu mengganggu saya adalah: apakah industri ini cukup syarat untuk dijalankan dan dihidupi oleh orang-orang yang punya niat, passion , cinta dan keyakinan yang kuat untuk memberikan sebesar-besarnya manfaat bagi masyarakat dan lingkungannya? Ataukah ia hanya sekedar menjadi perpanjangan corong bagi kekuatan brutal kapitalisme yang ideologinya adalah: jualan, jualan, jualan? Saya pun mulai bertanya-tanya, pada siapapun atau apapun yang saya ...

Saya Terlalu Banyak Berbicara

Awalnya, setahun terakhir saya merasa lebih banyak bicara daripada berkarya. Saya memang tetap berkarya. Saya tetap berusaha profesional. Tapi saya merasa output kreatif yang saya hasilkan belum mencapai tahapan hebat. Sekali lagi, slogan itu menghantam saya sendiri: Good is not enough! Jangan-jangan karena saya mulai terjebak rutinitas. Jangan-jangan karena saya mulai merasa nyaman dengan kondisi keseharian saya sendiri. Jangan-jangan... Karena saya terlalu banyak bicara.  Refleksi saya pada apa yang saya lakukan sepanjang 2011 kemarin menunjukkan ketidakefektifan saya dalam memanfaatkan waktu saya yang memang terbatas ini. Gawat! Kesadaran seperti inilah yang tercetus di kepala saya saat mulai memikirkan untuk melakukan perjalanan ini: menjelajahi 40 kota dalam 40 hari untuk berbagi, berdiskusi, bersilaturrahim, bercengkerama membincangkan hal-hal apa saja untuk memajukan negeri ini. Dengan siapapun yang saya temui dalam perjalanan ini. Pada 2011, ...